Misteri Nenek Gayung | Penampakan Hantu di Jakarta - Sosok Nenek Gayung mendadak jadi buah bibir, khususnya di Jakarta. Ya, nama itu berbau-bau cerita misteri seputar penampakan hantu. Siapakah Nenek Gayung?
Bermula akhir Desember 2011 lalu dan kini santer dikupas di dunia maya, Nenek Gayung konon seorang perempuan tua berpakaian serba hitam dan selalu membawa gayung dan tikar.
Konon, saking